Jum'at Berbagi Oleh Personel Polsek Andir Wujud Kepedulian Kepada Sesama

    Jum'at Berbagi Oleh Personel Polsek Andir Wujud Kepedulian Kepada Sesama
    Jum'at Berbagi Personel Polsek Andir

    Jum'at 09/02/2024, Jajaran Polsek Andir melaksanakan kegiatan Jum'at berbagi dengan sasaran pemulung, gelandangan, pengamen, petugas parkir, dan warga lainnya. Dalam kegiatan tersebut dibagikan 25 boks nasi oleh Kanit Samapta Iptu Wawan Kurniawan didampingi Panit Intelkam Iptu Sudrajat, Kanit Propam Ipda Doni Romdoni dan Personel Samapta Polsek Andir Aipda Dudy Subangkit.

    Kegiatan tersebut dilaksanakan dengan berjalan kaki sambil membagikan nasi kotak menyusuri Jl. Gardujati, Jl. Kebonjati, Jl. Kelenteng, dan Jl. Saritem Bandung.

    Kapolrestabes Bandung Kombes Pol Budi Sartono, S.I.K., M.Si., M.Han. melalui Kapolsek Andir AKP Gilang Perdana Sasmita menyampaikan dengan adanya kegiatan seperti ini diharapkan dapat meningkatkan rasa kepedulian personel terhadap sesama yang membutuhkan dan terjalin silaturahmi yang baik antara warga masyarakat dengan personel Polsek Andir.

    polda jabar polrestabes bandung kota bandung kecamatan andir
    Andir

    Andir

    Artikel Sebelumnya

    Pengaturan Oleh Personel Polsek Andir Urai...

    Artikel Berikutnya

    Personel Polsek Andir Mengikuti Apel Persiapan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Kapolri-Panglima TNI Tinjau Kesiapan Program Ketahanan Pangan di Jawa Tengah
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu

    Ikuti Kami